Senin, 10 Mei 2010
Aneh
Beberapa menit yang lalu kantuk berhasil bertiup di mataku... Sekarang,aku ga ngantuk dengan otot yang serba tegang. Knapa bgitu menyebalkan! Ingin rasanya berbagi cerita malam ini. Hei,aku punya banyak cerita... tapi tampaknya uda terlalu larut tuk berharap sepasang telinga mendengarkanku... hmmm,aku tak mau bermusuhan denganmu wahai malam.. Marilah kita berkawan dan buatlah aku terlelap,lenyap dengan kesunyian malam.. malam gelap,tanpa warna-warni.. hanya satu macam warna : gelap, hanya satu macam bunyi : sunyi... hanya satu ya... Aku pun ingin menjadi satu macam : hmmm,aku tak mau menyebutkannya... Ternyata tulisanku sayang berhasil membuatku mengantuk,thanks. Biar ku ditelan oleh rahasia malam,dibuai oleh mimpi2 yang menghiburku di spanjang malamku...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar